keberhasilan memang sangatlah indah.
namun sebenarnya ada satu hal yang paling berharga, yaitu kita.
karena keberhasilan tercipta
adalah berkat kerja keras kita.
iya, kita.
kolaborasi seru antara kau dan aku.
saling membantu, saling mendukung, saling menyemangati.
namun terkadang,
manusia suka melupakan yang paling berharga
ketika menemukan sesuatu yang begitu indah.
begitulah jeleknya manusia.
eh, bukan.. tapi aku !!
0 komentar :
Posting Komentar